Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat

Ikhwan Kajian yang selalu mendapat keberkahan. Informasi atau opini terkadang membuat kita berdetak kagum dan bangga dengan info tersebut. Dan tidak sadar pula kita kadang selalu terpengaruh akan kata dan bujuk rayuannya.Namuan dengan adanya Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat kita bisa mencari celah kebenaranya tanpa adanya sifat menyalahkannya. Namun hanya mencari letak dasar kebenaranya itu sendiri.

Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat mengajak kita untuk berfikir untuk menambah khasanah keilmuan kita.Dengan adanya kajian tentangnya kita mengerti yang benar dan yang salah.Jadikan memontum ini untuk menguatjan kita.Dan pastikan pula kita selalu mawas diri dalam menghadapi setiap problematik kehidupan kita.Dan selu berhati hati dalam menyikapi segala sesuatunya.


BenangmerahDasi - Nasehat Perlu Siasat

Memberi nasehat sangatlah mudah akan tetapi tidak semua orang mau menerima nasehat, karena nasehat bagi manusia yang masih menjadi manusia yang masih menjadi budaknya nafsu sangatlah pahit lebih-lebih bagi orang alim (tokoh masyarakat) yang hanya sekedar mencari kedudukan dunia dengan ilmunya.

Para salaf -salaf kita tidak mau memberi nasehat kecuali kepada orang yang mereka tahu bahwa orang yang akan dinasehatinya menerima, jika mereka pandang bahwa orang tersebut tidak akan menerima nasehatinya atau marah ketika dinasehati maka mereka tunda
sampai mendapatkan jalan/ cara yang pas untuk menasehati.

As-Syech Hamid Al-laffaf berkata"janganlah engkau menasehati seseorang kecuali engkau mengetahui bahwa ia akan menerima nasehatmu, karena  banyak kemungkinan nasehat tersebut mengakibatkan mala petaka bagimu yang engkau tidak mampu menghadapinya, karena zaman sekarang setiap orang mengganggap sudah mempunyai kedudukan masing-masing.''

Al-arif bil-Ilah Abdul-Wahhab As-sya'roni berkata'' perkataan As-Syech hamid memang benar sekali, dulu pernah terjadi kepada diriku, aku pernah memberi nasehat kepada salah satu tokoh/ panuntun di zamannya hendak dia jangan makan di rumahnya pemerintah, nasehat tersebut akau utarakan hanya antara aku dan dia saja tidak ada orang lain, gara-gara nasehatku tersebut dia tidak mau menyapa aku selama 17 tahun, bagaimana keadaanku kalau seandainya aku menasehatinya di depan halayak ramai..?

Bisa jadi dia akan berusaha untuk membinasakan aku !
Karena itu kenali zaman kamu dan nasehati saudara-saudaramu dengan siasat.

Wallahu a'lam.
Sumber: Tanbiihul-Mughtarrin. Hal: 140


Judul :Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat
Link :Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat

Artikel terkait yang sama:


Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Mengenali Zaman dan Menasehati Sudara Dengan Siasat"

Posting Komentar