Ikhwan Kajian yang selalu mendapat keberkahan. Informasi atau opini terkadang membuat kita berdetak kagum dan bangga dengan info tersebut. Dan tidak sadar pula kita kadang selalu terpengaruh akan kata dan bujuk rayuannya.Namuan dengan adanya Kajian Tafsir Hadits Kitab Arbain Nawawi No 007 kita bisa mencari celah kebenaranya tanpa adanya sifat menyalahkannya. Namun hanya mencari letak dasar kebenaranya itu sendiri.
Kajian Tafsir Hadits Kitab Arbain Nawawi No 007 mengajak kita untuk berfikir untuk menambah khasanah keilmuan kita.Dengan adanya kajian tentangnya kita mengerti yang benar dan yang salah.Jadikan memontum ini untuk menguatjan kita.Dan pastikan pula kita selalu mawas diri dalam menghadapi setiap problematik kehidupan kita.Dan selu berhati hati dalam menyikapi segala sesuatunya.
Benangmerahdasi -Kajian Tafsir Hadits
Fan: Hadits Arbai'in Nawawi Fil Ahaditsi an Nabawiyyah
Pengarang : Al Imam Yahya Syarofuddin An Nawawi
No: 007
Oleh : Naja waffa
الحمدلله، والصلاة والسلام على رسول الله وعلى آله وصحبه ومن والاه-أما بعد-فقال المؤلف رحمه الله تعالى ونفعنا به وبعلومه وبكرماته وبأساره في الدارين امين.
الحديث_السابع
Hadits Ke : 7
عن أبي رقية تميم بن أوس الداري رضي الله عنه، أن رسول الله ص.م قال: الدين النصيحة
قلنا: لمن يارسول الله؟
Sahabat bertanya: Nasehat kepada siapa ya Rosullalloh?
قال: لله ولكتابه ولرسوله ولأئمة المسلمين وعآمتهم
(رواه مسلم)
Nabi Menjawab: Kepada Allah, Kitab Allah, Rosul Allah, pada Imam/ pemimpin-pemimpin orang Islam dan umumnya orang Islam. (HR Muslim)
Baca juga: Kajian Tafsir Hadits Arbain Nawawi No 006
(Faidah)
"نصيحة لله"
"نصيحة لكتاب الله"
Artinya: Mengagungkan dan Imam dan mengamalkan apa yang telah tersebut dalam Kitab/ Al Qur'an.
"نصيحة لرسول الله"
"نصيحة لأئمة المسلمين"
Artinya: Mengikuti pada petunjuknya, ikut pada jalannya, dan Husnudzdzon (berprasangka baik) padanya.
Tambahan.
Imam/ orang Islam disini yang dimaksud adalah: para Ulama' Islam.
"نصيحة لعآمة المسلمين"
والله أعلم بالصواب
Link :Kajian Tafsir Hadits Kitab Arbain Nawawi No 007
0 Response to "Kajian Tafsir Hadits Kitab Arbain Nawawi No 007"
Posting Komentar