KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN

Ikhwan Kajian yang selalu mendapat keberkahan. Informasi atau opini terkadang membuat kita berdetak kagum dan bangga dengan info tersebut. Dan tidak sadar pula kita kadang selalu terpengaruh akan kata dan bujuk rayuannya.Namuan dengan adanya KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN kita bisa mencari celah kebenaranya tanpa adanya sifat menyalahkannya. Namun hanya mencari letak dasar kebenaranya itu sendiri.

KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN mengajak kita untuk berfikir untuk menambah khasanah keilmuan kita.Dengan adanya kajian tentangnya kita mengerti yang benar dan yang salah.Jadikan memontum ini untuk menguatjan kita.Dan pastikan pula kita selalu mawas diri dalam menghadapi setiap problematik kehidupan kita.Dan selu berhati hati dalam menyikapi segala sesuatunya.

Saat mengisi ta’lim sebelum pelaksanaan sholat idul adlha di Masjid Jami’ Nurul Huda Desa Gerning Tegineneng Pesawaran, KH. Ahmad Ma’shum Abror yang akrab di panggil Gus Ma’shum mengatakan, ada rahasia besar di balik pengorbanan Nabi Ibrohim yang selanjutnya di abadikan oleh Allah SAW dalam syari’at Nabi Muhammad SAW.

“ Ada peran kebersatuan ketaatan keluarga Nabi Ibrohim, baik itu beliau sendiri, istri dan anaknya, sehingga terjadi sejarah besar dan abadi sampai sekarang ini, dan bahkan sampai hari kiamat kelak ”, kata Gus Ma’shum Pengasuh pp. Alhidayat Gerning itu.
Nabi Ibrohim, taat kepada tuhannya, Hajar, seorang Istri yang taat kepada suaminya, dan Ismail, anak yang patuh kepada orang tuannya”, lanjut Gus Ma’shum yang juga Rois Suriah PCNU Pesawaran.

Seandainya ada salah satu di antara mereka yang membangkang dari ketaatan maka tidak akan wujud syari’at yang kita kenal sebagai Ibadah Korban ini, mungkin tidak ada idul adlha, dari situlah bisa di mengerti bahwa sejarah besar yang kemudian menjadi abadi hingga sekarang ini adalah produk keluarga sholihah.

“ Jika bapak-bapak, ibu-ibu dan anak-anak sekalian ingin mencetak, ingin mengukir sejarah yang baik dan di kenang masyarakat, maka harusnya meniru prilaku keluarga Nabi Ibrohim”, imbuh Gus Ma’shum, Jadilah keluarga yang sholihah, keluarga yang taat dengan aturan dan ajaran agama Islam”, Tegasnya.

Sumber ; ( republikbumimaya.online )

Judul :KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN
Link :KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN

Artikel terkait yang sama:


KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "KURBAN MENURUT ROIS SYURIAH NU PESAWARAN"

Posting Komentar